Manajemen bisnis

Pusat belajar bisnis online dan offline masa kini

Klasifikasi operasi dan manajemen

Sistem informasi operasi memproses data yang berasal dari dan yang digunakan dalam sistem kegiatan usaha. sistem ini dapat dibagi kedalam beberapa kategori yaitu :
Transaction-prosessing system (sistem proses transaksi) mencatat dan memproses data dari transaksi bisnis, data base baru, dan menghasilkan berbagai macam dokumen dan laporan.
Keputusan operasional yang mengontrol proses-proses secara fisik dibuat oleh proses control system (sistem pengendali proses).
Komunikasi dan produktivitas kantor didukung oleh office automation system (sistem otomasi kantor).
Sistem informasi manajemen mennyediakan informasi untuk mendukung pengambilan keputusan manajemen. Sistem ini terdiri atas beberapa tipe, yaitu : Laporan spesifikasi dan rencana awal untuk para manajer dikerjakan oleh informasi reporting systems (sistem laporan informasi). Dukungan ad hoc dan interaktif untuk pengambilan keputusan oleh manajer dikerjakan oleh decision support systems (sistem pendukung keputusan). Informasi kritikal untuk manajemen diatas diterapkan oleh executive information systems (sistem informasi ekskutif).
Klasifikasi lain dari sistem informasi adalah : Nasehat pakar untuk pengembalian keputusan operasional atau manajerial ditetapkan oleh expert systems (sistem pakar) dan knowledge based information systems (sistem informasi berbasis pengetahuan) lainnya.
Dukungan langsung dan terus untuk aplikasi operasional dan manajerial dari pengguna akhir (and users) ditetapkan oleh and user compiting systems.
Aplikasi opersional dan manajemen dalam dukungan fungsi bisnis ditetapkan oleh bisiness function information systems. Produk dan layanan jasa yang bersaing untuk mencapai keuntungan strategis ditetapkan oleh strategic systems.
Dalam dunia kerja nyata, sistem informasi yang digunakan merupakan kombinasi dari berbagai macam sistem informasi yang disebutkan diatas. Pada prakteknya, berbagai peranan tersebut menjadi suatu gabungan atau fungsi-fungsi (cross-function) sistem informasi yang menjalankan berbagai fungsi.

Logika mesin pencari google

Logika mesin pencari google

Tips mengopstimalkan blog, ini adalah salah satu pembahasan yang tak pernah ada habisnya, selalu banyak dibicarakan oleh para master seo, ini tentunya punya alasan yang kuat karena google salah satu mesin pencari yang paling banyak digunakan ini tidak pernah secara resmi mengumumkan bagai mana cara kerjanya dalam membaca blog untuk disimpan didalam data basenya. Namun demikian google masih memberikan sedikit bocorannya, salah satunya adalah konten is the king inilah satu kata kunci yang bisa kita ambil maksudnya. Tulisan kita adalah rajanya, jadi banyak tafsiran yang dilakukan oleh para master seo, yang dimaksud dengan konten adalah raja tersebut, konten yang bagus dan original alias tidak copy paste serta berkwalitas Namun disini penulis sedikit mempunyai gambaran dari kalimat tersebut, yaitu konten harus berkwalitas, yang dimaksud dengan berkwalitas adalah tidak copy paste dan banyak dijadikan referensi oleh bloger yang lain. Oke bisa diambil kesimpulan begini seandainya kita mempunyai blog dengan kata kunci khasiat daun alami, terus konten kita berkwalitas namun kelemahannya banyak dari artikel kita yang mirip dengan konten bloger lain tentu kita harus bersaing kepada bloger lain agar konten kita menjadi lebih baik dari konten bloger yang lain salah satu langkah yang dapat kita ambil adalah dengan menjadikan blog kita dengan kata khasiat daun alami tersebut menjadi referensi oleh blog lain, sehingga kesannya blog kita tersebut sangat populer dan bermanfaat lebih sehingga banyak dijadikan referensi. So dengan begitu caranya sekarang apa yang harus kita lakukan agar blog kita dijadikan referensi...? inilah salah satu teknik yang akan penulis coba bahas. menjadikan blog kita agar dijadikan referensi oleh blog lain. Kalo kita hanya mengharap blog lain akan menjadikan referensi sedangkan blog kita tidak pernah timbul dihalaman pertama mesin pencari ini tentu akan sangat sulit karena tidak ada yang mengunjungi blog kita, jadi solusinya kita sendiri yang membuatnya. Maksudnya gini misal blog kita (blog induk) khasiat daun alami yang ingin kita jadikan sebagai blog yang banyak dijadikan referensi kita cukup membuat blog yang lain lagi misalnya blog yang selanjutnya serba serbi maka disaat kita menulis postingan kita menautkan link blog khasiat daun alami, sehingga blog utama kita akan kelihatan bermanfaat oleh mesin pencari, dengan cara tersebut blog kita juga akan terlihat natural, dan tentunya google akan memberikan penghargaan kepada blog kita yaitu dengan menautkan blog kita dihalaman pencari dengan kayword khasiat daun alami tersebut. oke udah paham belum logikanya jika masih belum paham komen ja, mari kita bahas lagi dimana kurang pahamnya.
Cara menguatkan kata kunci

Cara menguatkan kata kunci

Cara menguatkan kata kunci ini adalah salah satu hal yang selalu dipelajari oleh master seo, kebanyakan dari master seo akan berusaha membuat kayword yang ditargetkan berada dihalaman pertama sebuah mesin pencari.
Salah satu tekni untuk menguatkan kayword adalah dengan memasang atribut misanya strong, underline dan italic.
Okedeh langsung akan coba saya bahas Contoh kayword yang kita targetkan adalah jenis jenis tanaman berkhasiat maka diusahakan pada saat kata kunci khasiat daun alami kita pasang kode
<strong><u><i> Jenis jenis tanaman berkhasiat</i></u></strong> namun perlu diingat jangan semuanya kita buat sama namun sebaiknya diselang seli, ada yang hitam, bergaris bawah, dan miring namun ada juga yang cuman hitam dan bergaris bawah serta yang lainnya. contoh webnya seperti ini

Khasiat buah naga

Oke cukup mudahkan semoga bermanfaat share kali ini dan jangan lupa komentarnya ya...?